Hari Pertama di Tahun 2012 rasanya hampir sama dengan hari kemarin. Ayam masih berkokok. Burung-burung masih berkicau. Namun saat online dan membuka Google.com ada yang berbeda. Google Doodle hari ini menggambarkan selebrasi menyambut datangnya tahun baru. Oke semoga di tahun yang baru ini segala cita-cita dan keinginan yang belum terwujud akan tercapai. Aamiin...
Antara Pria, Sepatu dan Dunia Digital
10 years ago
0 comments:
Post a Comment